View Artikel Ilmiah

Kembali
NIM (Student Number)H1H012046
Nama MahasiswaDIANE KHAIRUNNISA
Judul ArtikelPENGARUH C/N RASIO BERBEDA TERHADAP KELIMPAHAN BAKTERI DAN KELANGSUNGAN HIDUP IKAN LELE DUMBO (Clarias gariepinus) PADA SISTEM BIOFLOK
AbstrakTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh C/N rasio yang berbeda pada pemeliharaan ikan lele dumbo dengan sistem bioflok terhadap kelimpahan bakteri dan kelangsungan hidup.Metode yang digunakan ialahrancanganacaklengkap(RAL)dengan empat perlakuandanulangan ikan. Perlakuan yang diujikan adalah C/N rasio yang berbeda dalam sistem bioflok yaitu C/N rasio 14, C/N rasio 16, C/N rasio 18 dan C/N rasio 20. Berdasarkan uji ANAVA, hasil penelitian menunjukkan pengaruh yang tidak berbeda nyata (P>0,05) terhadap kelimpahan bakteri dan kelangsungan hidup. Nilai kelimpahan bakteri berkisar antara64,51±23,06 - 95,12±39,89 CFU/mL. Nilai kelangsungan hidup berkisar antara25,5 - 41,2%. Produktifitas yang dihasilkan berkisar antara 696,15 - 2748,15 g/m3. Parameter kualitas air yang diamati meliputi suhu, pH, oksigen terlarut, nitrit, nitrat dan ammonia berfluktuatif tetapi masih dalam kisaran yang dapat ditoleransi ikan Lele Dumbo.
Abstrak (Inggris)The purpose of this research is to know the influence of C/N ratio which is different in fish-breeding African Catfish on biofloc system againts bacterial abundance and survival rate. The method used was a completely randomized design (CRD) with four treatments and replication fish. The treatments tested are different ratios onbiofloc system. They are C/N ratio of 14, C/N ratio of 16, C/N ratio of 18 and C/N ratio of 20. According to ANOVA, the results showed that the effect was not significantly different (P> 0.05) on the bacterial abundance and survival rate. Value abundance of bacteria ranged from 64.51 ± 23.06 to 95.12 ± 39.89 CFU/mL. Value survival ranged from 25.5 to 41.2%. The resulting productivity ranged from 696.15 to 2748.15 g / m3. Water quality parameters were observed include temperature, pH, dissolved oxygen, nitrite, nitrate and ammonia volatile but still within the range that can be tolerated African catfish.
Kata Kunciikan lele dumbo, bioflok, kelimpahan bakteri, kelangsungan hidup
Nama Pembimbing 1Emyliana Listiowati, S.Si, M.Sc
Nama Pembimbing 2Dr. Ir. Petrus Hary T. S., M.S.
Tahun2016
Jumlah Halaman14
Page generated in 0.0546 seconds.