View Artikel Ilmiah

Kembali
NIM (Student Number)C1A013032
Nama MahasiswaFITRIANI SYA'DANI
Judul ArtikelANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN JASA TRANSPORTASI KERETA API (Studi Kasus KRL Commuter Line Jabodetabek)
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh variabel tarif KRL commuter line Jabodetabek, tarif moda transportasi lain, pendapatan, waktu perjalanan, kualitas pelayanan dan kepemilikan kendaraan pribadi terhadap permintaan jasa transportasi KRL commuter line Jabodetabek. Populasi penelitian ini penumpang yang menggunakan jasa transportasi KRL Commuter Line Jabodetabek. Pengambilan sampel menggunakan rumus zikmund sehingga sampel yang diambil sebanyak 100 orang penumpang KRL commuter line Jabodetabek. Teknik analisis data menggunakan regresi linier berganda dengan metode Ordinary Least Square (OLS). Hasil analisis menunjukkan bahwa variabel tarif KRL commuter line Jabodetabek, pendapatan dan waktu perjalanan berpengaruh positif dan signifikan, sedangkan kepemilikkan kendaraan pribadi berpengaruh negatif dan signifikan terhadap permintaan jasa transportasi KRL commuter line Jabodetabek. Variabel tarif moda transportasi lain dan kualitas pelayanan tidak berpengaruh signifikan terhadap permintaan jasa transportasi KRL commuter line Jabodetabek.
Abstrak (Inggris)This study is aimed to analyze the effect of variables rates of KRL commuter line Jabodetabek, the rate other modes of transportation, income, travel time, quality of service and the ownership of private vehicles to demand of transport services KRL commuter line Jabodetabek. Population in this research is passengers which uses the transportation service KRL Commuter Line Jabodetabek. Sampling uses zikmund formula so that samples taken as many 100 passengers KRL commuter line Jabodetabek. The technique of data analysis is uses multiple linear regression with method Ordinary Least Square (OLS). The analysis results showed that the variable rates of KRL commuter line Jabodetabek, income and travel time has a positive and significant effect, while the ownership of private vechile are has negative and significant effect to demand for transport services KRL commuter line Jabodetabek. Variable rate of other transportation modes and the quality of service does not significantly to demand for transport services KRL commuter line Jabodetabek.
Kata KunciPermintaan, Elastisitas, Transportasi, KRL Commuter Line Jabodetabek, Tarif.
Nama Pembimbing 1Drs. Rakhmat Priyono, ME.
Nama Pembimbing 2Barokatuminalloh, SE, MSc
Tahun2017
Jumlah Halaman16
Page generated in 0.0516 seconds.