View Artikel Ilmiah

Kembali
NIM (Student Number)F1B013086
Nama MahasiswaASRI RAHAYU
Judul ArtikelIMPLEMENTASI PERATURAN DAERAH NOMOR 6 TAHUN 2016 TENTANG BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDES) DI DESA SUSUKAN KECAMATAN SUMBANG KABUPATEN BANYUMAS
AbstrakTujuan penelitian ini mendeskripsikan bagaimanakah proses Implementasi Peraturan Daerah Nomor 6 Tahun 2016 Tentang Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) di Desa Susukan Kecamatan Sumbang Kabupaten Banyumas. Lokasi penelitian dilakukan di Desa Susukan Kecamatan Sumbang Kabupaten Banyumas. Penelitian ini menggunakan teori implementas dari Lineberry dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif, dan untuk teknik pemilihan informan dengan purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara mendalam, observasi dan dokumentasi. Untuk menjamin keabsahan data digunakan teknik triangulasi sumber. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemerintah Desa Susukan membentuk BUMDes sebagai motor penggerak ekonomi di desa namun dalam pembentukannya masih minim sehingga muncul beberapa permasalahan diantaranya adalah belum ada penjabaran tujuan yang jelas ke dalam aturan pelaksana atau SOP (Standard Operating Procedurs) dan kurangnya alokasi sumberdaya manusia dan alokasi sumberdaya non manusia menjadi faktor penghambat dalam pembentukan BUMDes. Implementasi pembentukan BUMDes Susukan secara umum sudah berjalan dengan baik. Hal ini bisa dilihat berdasarkan berjalannya program BUMDes secara baik. Meski dalam prosesnya belum berjalan optimal karena ada beberapa yang harus diperbaiki. Kata Kunci: Implementasi, Pembentukan, Pembangunan, Desa, BUMDes.
Abstrak (Inggris)The purpose of this study is to describe how the process of Implementation of Regional Regulation No. 6 of 2016 on BUMDes in Susukan Village Sumbang District Banyumas Regency. The study was conducted in the Village of Susukan Sumbang District Banyumas Regency. This research uses Lineberry implementation theory by using method qualitative descriptiv, and purposive sampling as the technique for selection of informan. The data was collected throught in depth interview, observation and documentation. To ensure the validity of data used triangulation techniques. The results of the research showed that the government of Susukan Village formed BUMDes as the economic driving force in the village but in its formation was still minimal so that some problems such as there was no clear explanation of the objectives into the implementing rules or SOP (Standard Operating Procedures) and lack of allocation of human resources and allocation Non-human resources become an obstacle factor in the establishment of BUMDes. Implementation of the formation of BUMDes Susukan in general is running well. This can be seen based on the running BUMDes program well. Although in the process has not run optimally because there are some that must be fixed. Keywords: Implementation, Establishment, Development, Village, BUMDes.
Kata KunciImplementasi, Pembentukan, Pembangunan, Desa, BUMDes.
Nama Pembimbing 1Dr. Sukarso, M.Si
Nama Pembimbing 2Drs. Swastha Dharma, M.Si
Tahun2017
Jumlah Halaman14
Page generated in 0.0538 seconds.