View Artikel Ilmiah

Kembali
NIM (Student Number)G1F008035
Nama MahasiswaWIDHA SARTIKA PUTRI
Judul ArtikelISOLASI DAN SKRINING Actinomycetes DARI SEDIMEN TANAH SUNGAI SERAYU YANG BERPOTENSI MENGHASILKAN ANTIBIOTIK TERHADAP BAKTERI Methicillin Resistant Staphylococcus aureus
AbstrakActinomycetes merupakan salah satu mikroba tanah yang mempunyai kemampuan menghasilkan antibiotik. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melakukan skrining terhadap Actinomycetes sebagai mikroba yang potensial menghasilkan antibiotik terhadap MRSA. Sampel yang digunakan pada penelitian ini diambil dari sedimen tanah sungai Serayu Banjarnegara. Sampel diambil pada 10 titik. Actinomycetes diisolasi dengan medium Starch Nitrat Agar (SNA). Isolat Actinomycetes yang didapat kemudian dilakukan skrining aktivitas dengan cara uji antagonis terhadap bakteri MRSA dengan menggunakan metode agar blok. Data yang diperoleh kemudian dianalisis secara deskriptif. Hasil menunjukkan bahwa Actinomycetes mempunyai potensi menghasilkan antibiotik terhadap bakteri MRSA. Actinomycetes yang memiliki potensi menghasilkan antibiotik paling besar adalah isolat nomor 1 yaitu sampel nomor 2 yang dinyatakan dengan nilai rasio daya hambat sebesar 1,82.
Abstrak (Inggris)Actinomycetes are the one of soil microbial that have ability to produce antibiotic. The purpose of this study is for screening against Actinomycetes as microbial prospect potency to product antibiotic against MRSA. The sample used in this study were taken from the soil sediment of Serayu river Banjarnegara. Samples were taken at 10 points. Actinomycetes were isolatd by Starch Nitrat Agar (SNA) medium. The isolats of Actinomycetes that had acquired then screened by antagonistic activity test against MRSA using method of agar blocks. The result were analyzed descriptively. The results showed that the Actinomycetes have the potential to produce antibiotic against MRSA. Actinomycetes that have the greatest potential to produce antibiotic is isolat number 1 that is sample number 2 that represented by the value of the inhibition ratio is 1,82.
Kata Kunci Isolasi dan skrining, Actinomycetes, Methicillin Resistant Staphylococcus aureus (MRSA)
Nama Pembimbing 1Iskandar Sobri, M.Biotech., Apt.
Nama Pembimbing 2Drs. Sunarto MS.,MP.
Tahun2013
Jumlah Halaman9
Page generated in 0.0624 seconds.