View Artikel Ilmiah

Kembali
NIM (Student Number)B1J012048
Nama MahasiswaHIKMAH WIDYANINGRUM
Judul ArtikelDIFERENSIAL LEUKOSIT IKAN GURAMI (Osphronemus gouramy Lac.) DENGAN PERBEDAAN LEVEL SUPLEMENTASI Spirulina platensis DALAM PAKAN
AbstrakTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh perbedaan level suplementasi S. platensis terhadap diferensial leukosit ikan gurami serta mengetahui level suplementasi S.platensis yang paling optimum meningkatkan diferensial leukosit ikan gurami. Penelitian ini lakukan dengan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan dan 3 kali ulangan. Ikan diberi pakan yang telah disuplementasi S.platensis dengan level yang berbeda (0,2,4 dan 6 g/kg pakan). Pengambilan data dilakukan selama 4 kali dengan interval waktu 2 minggu. Hasil penelitian menunjukkan bahwa level suplementasi S. platensis 4 g/kg pakan meningkatkan persentase limfosit tertinggi. Persentase monosit, neutrofil dan eosinofil tertinggi terdapat pada level suplementasi S. platensis 2 g/kg pakan. Level suplementasi S. platensis 4 g/kg pakan merupakan level yang efisien dan efektif dalam menstimulasi sel-sel sistem imun ikan gurami terutama limfosit.
Abstrak (Inggris)The aim of this research was to know the effect of supplemented Spirulina platensis in diet on leukocytes differential of gourami (Osphronemous gouramy Lac.) and to obtain the best dose. This research was carried out experimentally using a completely randomized design (RAL), which consists of 4 treatments and 3 repetitions.The fish fed with diets which contain different levels of (0, 2,4 and 6g/kg) Spirulina platensis were investigated. Sampling was done 4 times at intervals of 2 weeks of the feeding experiment, leukocyte differential (monocyte, lymphocyte, neutrophil, eosinophyl) of blood taken from fish were determined. The results showed that the highest percentage of lymphocytes was found in level of supplementation of 4 g/kg of diets, whereas the highest percentage of monocytes, neutrophils and eosinophils were found at the level suplemetation 2 g/kg of diets. Level supplementation of S. platensis 4 g/kg of diets is an efficient and effective level in stimulating immune system cells of gourami, particularly lymphocytes cell.
Kata KunciGourami (Osphronemus gouramy), immunostimulant, Spirulina platensis, differential leukocyte.
Nama Pembimbing 1Dr.Dra. Sorta Basar Ida Simanjuntak, M.Si
Nama Pembimbing 2Drs. Priyo Susatyo, M.Si
Tahun2016
Jumlah Halaman11
Page generated in 0.0589 seconds.