View Artikel Ilmiah

Kembali
NIM (Student Number)D1E014013
Nama MahasiswaCAHYARDI RICKY KURNIAWAN
Judul ArtikelSTRATEGI PENGEMBANGAN USAHA PETERNAKAN SAPI PERAH DI KABUPATEN WONOSOBO
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui kekuatan (strengths), kelemahan (weakness), peluang (opportunities), dan ancaman (threats), serta menganalisis strategi pengembangan usaha peternakan sapi perah di Kabupaten Wonosobo. Sasaran penelitian adalah peternak sapi perah di Kabupaten Wonosobo. Pengambilan sampel dilakukan secara purposive sampling yaitu dengan mengambil tujuh kecamatan yang memiliki ternak sapi perah terbanyak. Pengambilan sampel responden dilakukan secara sensus yang berjumlah 35 peternak. Hasil penelitian menunjukan bahwa Kabupaten Wonosobo mempunyai potensi dalam usaha pengembangan peternakan sapi perah, mengingat ketersedian sumber daya alam (SDA) dan sumber daya manusia (SDM) yang saling mendukung dalam upaya pengembangan usaha peternakan sapi perah. Hasil analisis SWOT, strategi yang dipilih untuk pengembangan peternakan sapi perah di Kabupaten Wonosobo adalah strategi strength – oportunity (SO), yaitu mengoptimalkan sumber daya alam (SDA) untuk mendukung kinerja usaha peternakan sapi perah. Strategi weakness – opportunities (WO), yaitu perencanaan yang matang dalam usaha peternakan sapi perah agar produksi susu yang dihasilkan dapat maksimal. Strategi strenghts – threats (ST), yaitu harga susu yang menjanjikan menjadi semangat baru bagi peternak. Strategi weakness – threats (WT), yaitu perencanaan yang matang memudahkan peternak untuk proses budidaya
Abstrak (Inggris)This study aims to determine the strengths, weaknesses, opportunities, and threats, and analyze the strategy for developing a dairy farming business in Wonosobo Regency. The research target is dairy farmers in Wonosobo Regency. Sampling was done by purposive sampling, with the number of respondents as many as 35 breeders. The results of the study show that Wonosobo Regency has the potential in developing a dairy farming business, given the availability of natural resources (SDA) and human resources (HR) that are mutually supportive in the efforts to develop a dairy farming business. The results of the SWOT analysis, the chosen strategy for the development of dairy farms in Wonosobo District is a strategy of strength - oportunity (SO), namely optimizing natural resources (SDA) to support the performance of dairy farming businesses. Weakness - opportunities (WO) strategy, which is careful planning in the dairy farming business so that the milk production produced can be maximized. The strategy of STRENGTHS (threats), which is the promising price of milk, is a new spirit for farmers. Strategy weakness - threats (WT), namely careful planning makes it easy for farmers to cultivate
Kata KunciSapi Perah, Pengembangan, Strategi
Nama Pembimbing 1Dr. Ir. Krismiwati Muatip M.Si
Nama Pembimbing 2Ir. Hermin Purwaningsih M.Si
Tahun2018
Jumlah Halaman10
Page generated in 0.0518 seconds.