View Artikel Ilmiah

Kembali
NIM (Student Number)F1J012007
Nama MahasiswaWILLY SANTOSA
Judul ArtikelAnalisis Kesalahaan Penerjemahan Pada Tugas Mahasiswa Sastra Jepang Universitas Jenderal Soedirman
AbstrakPenelitian ini merupakan penelitian yang menganalisis ketidak tepatan pemilihan kosakata pada hasil terjemahan tugas mahasiswa Sastra Jepang Universitas Jendral Soedirman, Tujuan penelitian tersebut adalah menganalisis terjemahan mahasiswa dengan menyebutkan kosakata yang kurang tepat pemilihan maknanya dan mendeskripsikan pengaruhnya terhadap amanat atau inti Bsu dengan teroi penerjemahan Bathgate yakni model kata-demi-kata dan model semantik. Kedua model tersebut digunakan untuk mencari kesetaraan makna perkata Bsu dengan Bsa yang kemudian disesuaikan dengan kata Bsa namun tidak melencengkaan makna Bsu. Data yang digunakan berupa kalimat hasil terjemahan mahasiswa Sastra Jepaang Universitas Jendral Soedirman. Data yang ditemukaan berjumlah 13 (tiga belas) kalimat. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif. Hasil penelitian berupa data yang telah dianalisis kemudian mengkategorikan kesalahan penerjemahan dengan ketidaktepatan makna kosakata pada kalimat Bsu dengan Bsa yakni, 1) ketidaktepatan pemilihan makna verba, 2) ketidaktepatan pemilihan makna nomina, 3) kesalahan makna kata keterangan, 4) kesalahan makna kata seru, 5) kesalahan makna kolokasi, 6) kesalahan struktur dan nuansa.Maka dari itu dapat ditarik kesimpulan bahwa dengan salahnya memilih makna sebuah kosakata Bsu untuk menerjemahkan ke Bsa tanpa menyesuaikan kesetaraan kedua sisi dapat berdampak pada amanah atau inti kalimat yang ingin disampaikan Bsu tidak dapat tersampaikan dengan baik atau bahkan tidak sama sekali.
Abstrak (Inggris)The present research is a research about analysis miss trsanslation on Japanese Literature ofJenderal Soedirman Universitycollege task. The purpose of the research are analysis translation error on college task by mentioning the vocabulary that lacks proper selection of meaning and describe the effect of tha mandate or core of the source language with Bathgate translation theory that is word-by-word model and semantic model. Both model are used to find the equivalence of the meaning of the source language with the target language then adjusted to the target language word but does not deviate from the meaning of the source language. The data that used on this research are sentence from Japanese Literature of Jenderal Soedirman University college task. The data found amounts to 13 (thirteen) sentences. Analysis method used in this research is descriptive qualitative. The result of this research are data that has been analyzing and categorize translation error with the inaccuracy of vocabulary meaning in source language sentences with the target language sentence that is, 1) inaccurate selection of verb meanings, 2) inaccurate selection of noun meaning, 3) misrepresentation error, 4) interjection meaning error, 5) mistake in meaning of collocation, 6) fault structure and nuance. Therefore it can be cocluded that is wrong to chooses the meaning of a source language vocabulary to the target language without adjusting the equality of both sides can have an impact on the mandate or core sentence that source language wants to convey cannot to be conveyed properly or not at all.
Kata Kunci(Bahasa Sumber), Bsa (Bahasa Sasaran), teori penerjemahan
Nama Pembimbing 1Dr. Ely Triasih Rahayu, S.S, M.Hum
Nama Pembimbing 2Hartati, S.S., M.Hum
Tahun2019
Jumlah Halaman64
Page generated in 0.0706 seconds.