View Artikel Ilmiah

Kembali
NIM (Student Number)F1F007016
Nama MahasiswaROSULINA
Judul ArtikelOlivia's Bad Dream Of Murder Mystery As Reflected In Cold Blooded Novel By Lisa Jackson
AbstrakAbstrak Penelitian ini berjudul “Olivia's Bad Dream Of Murder Mystery As Reflected In Cold Blooded Novel By Lisa Jackson”. Penelitian ini merupakan interpretasi mimpi-mimpi dari tokoh utama di novel Cold Blooded. Terdapat tiga mimpi yang dianalisis dalam skripsi ini. Tujuan penelitian ini adalah untuk memberikan penjelasan tentang mimpi-mimpi buruk yang dialami oleh tokoh utama dalam novel Cold Blooded yaitu seorang mahasiswi program pasca sarjana di New Orleans bernama Olivia Benchet.Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif yaitu dengan menjelaskan tentang arti mimpi-mimpi buruk Olivia Benchet yang dilihat dari sudut pandang teori Psikoanalisis oleh Sigmund Freud. Arti mimpi-mimpi buruk tersebut diperoleh dari cara kerja mimpi dan sumber dan rangsangan mimpi. Terdapat dua arti utama mimpi yang ditemukan dalam penelitian ini yaitu mimpi sebagai pemenuhan harapan (keinginan Olivia untuk mengetahui siapa pembunuh sebenarnya setelah ia membaca Koran lama dan ayahnya adalah pendeta) dan cara kerja mimpi (kondensasi, penggantian, symbol dan elaborasi).
Abstrak (Inggris)Abstract The research is entitled “Murder Mystery as Reflected in Cold Blooded Novel by Lisa Jackson”. It is about the interpretation of the main character’s dreams in Cold Blooded novel. There are three dreams that are analyzed in this thesis. The purpose of this research is to give more information about the meaning of dreams experienced Olivia Benchet who studied psychology in her post graduate program in All Saints. This research uses a qualitative descriptive method and that describes about the Olivia’s bad dreams’ meaning seen from psychoanalytic theory by Sigmund Freud. The dreams’ meanings come from dream work and dream source and stimuli. There were two major meanings found in this research; dream as wish fulfillment (a wish that Olivia wants to know who is the real murderer after she reads an old newspaper and she hates her father who is a priest) and dream work (Condensation, elaboration, displacement and symbolism).
Kata KunciKata kunci: Arti mimpi-mimpi buruk, novel, misteri pembunuhan
Nama Pembimbing 1Tribuana Sari
Nama Pembimbing 2Rosyid Dodiyanto
Tahun2012
Jumlah Halaman10
Page generated in 0.0501 seconds.