View Artikel Ilmiah

Kembali
NIM (Student Number)F1F008067
Nama MahasiswaANNINDA NURUL ISLAMI
Judul ArtikelThe Realization of Constative and Performative Utterances in President Barack Obama's Dialogue on FOx News Related to Healthcare
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengkalisifikasikan dan menguraikan ujaran konstatif dan performatif yang diucapkan oleh Presiden Barak Obama dalam dialog mengenai perbaikan jaminan kesehatan. Peneliti mengaplikasikan metode deskriptif kualitatif dalam menganalisa data. Data dihasilkan dalam bentuk kata, frasa, dan kalimat. Sampel dalam penelitian ini diuji dengan metode purposive sampling. Peneliti menggunakan teori ujaran konstatif dan performatif dari J.L. Austin. Dalam dialog ini, pembicara banyak memproduksi ujaran performatif yang sah. Hal ini dikarenakan ujaran pembicara memenuhi keempat kategori kondisi sah ujaran performatif berdasarkan teori Austin. Selain itu, ujaran tersebut juga dikategorikan dalam ujaran performatif tersirat, oleh karena pembicara menghilangkan pengunaan kata kerja performatif dalam mengucapkan ujaran performatif. Jenis ujaran performatif yang ditemukan dalam penelitian ini adalah commisive dan expositive. Dalam dialog ini, pembicara banyak menyampaikan argumen dan mengutarakan pandangannya mengenai masalah tertentu, khususnya perbaikan jaminan kesehatan. Peneliti tidak menemukan ketiga jenis lain dari ujaran performatif seperti verdictive, exercitive, dan behabitive. Pembicara tidak melakukan tindakan menunjuk seseorang, menghakimi, dan berterima kasih. Disamping itu, permbicara mengucapkan tiga jenis ujaran konstatif. Jenis tersebut adalah denying, affirming, dan clarifying. Ujaran tersebut menggambarkan fakta dari suatu hal. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa dalam dialog mengenai perbaikan jaminan kesehatan, pembicara mengucapkan dua jenis ujaran, konstatif dan performatif. Kedua ujaran tersebut di ucapkan dengan sah olah pembicara.
Abstrak (Inggris)This research aims at classifying and describing constative and performative utterances in President Barack Obama’s dialogue about healthcare reform. The researcher applied descriptive qualitative method to analyze the data. The data are obtained in form of words, phrases, and sentences. The samples of this research are taken by conducting purposive sampling technique. The researcher used J.L. Austin’s theory. In producing the utterances, the speaker mainly produces felicity performative. It is because the speaker’s utterances fulfill the four felicity conditions proposed by Austin. In addition, the utterances are categorized into implicit performative. Since the speaker omits the use of performative verbs in uttering the performative utterances. Kinds of performative that is found in this research are commisive and expositive. In the dialogue, the speaker mostly performs his arguments and expounds his views about particular issue, in this case healthcare. The researcher cannot find the other kinds of performative utterance like verdictive, exercisive, and behabitive. In the dialogue, the speaker does not perform the act of pointing person, judging, or thanking. Furthermore, the speaker produces three kinds of constative utterances. They are denying, affirming, and clarifying. The utterances describe the fact of an issue. Based on the result of research, it can be concluded that in the dialogue about healthcare, the speaker used two kinds of utterances, constative and performative. Both utterances are uttered successfully by the speaker.
Kata Kuncipragmatik, konstatif, performatif, ujaran, dialog
Nama Pembimbing 1Tito Ali Buana, S.S.,M.A.
Nama Pembimbing 2Dyah Raina Purwaningsih,S.S.,M.Hum.
Tahun2013
Jumlah Halaman11
Page generated in 0.0554 seconds.